BETA
Ayat Topik Terkait (TCR) Ayat Terkait  

Mat 3:7(TB): Tetapi waktu ia melihat banyak orang Farisi dan orang Saduki datang untuk dibaptis, berkatalah ia kepada mereka: "Hai kamu keturunan ular beludak. Siapakah yang mengatakan kepada kamu, bahwa kamu dapat melarikan diri dari murka yang akan datang?

(1402) Angkatan, Jahat Mat 12:39

(1907) Referensi Umum Mat 3:13

(1908) Sifat-sifatnya Mat 3:13

(2680) Pengaduan Dosa Mat 23:33

(3180) Kaum Farisi Mat 15:1

(3181) Orang-orang Saduki, sebuah kelompok materialistik di antara orang Yahudi, yang tidak percaya kebangkitan dan adanya malaikat-malaikat dan roh-roh. Mereka juga menolak tradisi para tua-tua: Mat 16:6

(4095) Perkataan yang terus terang Mat 23:33

Pharisee Mat 5:20

Sadducee Mat 16:1

KEMUNAFIKAN Mat 6:1

PERTOBATAN Mat 3:8

Mat 6:1(TB): /"Ingatlah, jangan kamu melakukan kewajiban agamamu di hadapan orang supaya dilihat mereka, karena jika demikian, kamu tidak beroleh upah dari Bapamu yang di sorga.*

(1800) Berhati-hati dalam bertindak Mat 18:10

(2121) Murah Hati, cotoh-contohnya Mat 6:2

(2132) Memberi sedekah, nasihat umum terkait Mat 19:21

KEMUNAFIKAN Mat 6:2

KEUANGAN Mat 6:2

PERINTAH KRISTUS Mat 6:2

WASPADA Mat 16:6

Mat 6:2(TB): /Jadi apabila engkau memberi sedekah, janganlah engkau mencanangkan hal itu, seperti yang dilakukan orang munafik di rumah-rumah ibadat dan di lorong-lorong, supaya mereka dipuji orang. Aku berkata kepadamu: Sesungguhnya mereka sudah mendapat upahnya.*

(1026) Dalam Ibadah Religius Mat 6:5

(2121) Murah Hati, cotoh-contohnya Mat 6:3

(2759) Ajaran Orang Farisi Mat 6:16

KEMUNAFIKAN Mat 6:5

KEUANGAN Mat 6:3

PERINTAH KRISTUS Mat 6:3

Mat 6:5(TB): /"Dan apabila kamu berdoa, janganlah berdoa seperti orang munafik. Mereka suka mengucapkan doanya dengan berdiri dalam rumah-rumah ibadat dan pada tikungan-tikungan jalan raya, supaya mereka dilihat orang. Aku berkata kepadamu: Sesungguhnya mereka sudah mendapat upahnya.*

(1026) Dalam Ibadah Religius Mat 6:16

(3000) Berlagak Suci, tanda-tanda yang jelas dari Mat 23:14

DOA Mat 6:6

KEMUNAFIKAN Mat 6:16

Mat 6:16(TB): /"Dan apabila kamu berpuasa , janganlah muram mukamu seperti orang munafik. Mereka mengubah air mukanya, supaya orang melihat bahwa mereka sedang berpuasa. Aku berkata kepadamu: Sesungguhnya mereka sudah mendapat upahnya.*

(1026) Dalam Ibadah Religius Mat 23:5

(2759) Ajaran Orang Farisi Mat 12:2

KEMUNAFIKAN Mat 6:24

PERINTAH KRISTUS Mat 6:17

Mat 6:24(TB): /Tak seorangpun dapat mengabdi kepada dua tuan. Karena jika demikian, ia akan membenci yang seorang dan mengasihi yang lain, atau ia akan setia kepada yang seorang dan tidak mengindahkan yang lain. Kamu tidak dapat mengabdi kepada Allah dan kepada Mamon . "*

(3455) Ketidaktegasan, kebodohan dari Luk 9:62

KEMUNAFIKAN Mat 7:5

KETAATAN Mat 9:9

PERINTAH KRISTUS Mat 6:25

PILIHAN Mat 12:30

SIFAT IRI HATI Mat 6:25

Mat 7:5(TB): /Hai orang munafik, keluarkanlah dahulu balok dari matamu, maka engkau akan melihat dengan jelas untuk mengeluarkan selumbar itu dari mata saudaramu."*

(2688) Kristus Mat 7:6

(3206) Penyelidikan/Pemeriksaan Diri 1Kor 11:28

KEMUNAFIKAN Mat 7:15

PERINTAH KRISTUS Mat 7:6

Mat 7:15(TB): /"Waspadalah terhadap nabi-nabi palsu yang datang kepadamu dengan menyamar seperti domba, tetapi sesungguhnya mereka adalah serigala yang buas.*

(189) Serigala untuk menggambarkan orang jahat Mat 10:16

(2106) Nabi-nabi Palsu, referensi umum Mat 24:11

(2688) Kristus Mat 7:16

(3653) Orang-orang Jahat Mat 13:33

KEMUNAFIKAN Mat 7:21

PERINTAH KRISTUS Mat 7:16

Mat 7:21(TB): /Bukan setiap orang yang berseru kepada-Ku: Tuhan, Tuhan! akan masuk ke dalam Kerajaan Sorga, melainkan dia yang melakukan kehendak Bapa-Ku yang di sorga. *

(1030) Pelaku Mat 12:50

(2623) Kepada Allah, kewajiban Luk 8:21

(2688) Kristus Mat 7:22

(2998) Pengakuan Palsu Mrk 7:6

(4216) Ujian Ibadah Mat 25:35

KEMUNAFIKAN Mat 7:22

PENGAKUAN KRISTUS Mat 7:22

PERINTAH KRISTUS Mat 7:22

Mat 7:22(TB): /Pada hari terakhir banyak orang akan berseru kepada-Ku: Tuhan, Tuhan , bukankah kami bernubuat demi nama-Mu, dan mengusir setan demi nama-Mu, dan mengadakan banyak mujizat demi nama-Mu juga?*

(2241) Tanda-tanda bohong, Mukjizat-mukjizat palsu Mat 24:24

(2688) Kristus Mat 7:23

(3918) Tidak cukup untuk Menjamin Keselamatan Mat 7:23

KEMUNAFIKAN Mat 7:23

PEMBENARAN DIRI Mat 7:23

PENGAKUAN KRISTUS Mat 7:23

PENGHAKIMAN Mat 7:23

PERINTAH KRISTUS Mat 7:23

Mat 7:23(TB): /Pada waktu itulah Aku akan berterus terang kepada mereka dan berkata: Aku tidak pernah mengenal kamu ! Enyahlah dari pada-Ku, kamu sekalian pembuat kejahatan! "*

(1369) Digambarkan sebagai Dibuang dari Allah Mat 8:12

(2688) Kristus Mat 7:24

(3918) Tidak cukup untuk Menjamin Keselamatan Rm 3:20

(4039) Kristus Tidak Mengakui Mat 25:12

KEMUNAFIKAN Mat 9:13

PEMBENARAN DIRI Mat 9:10

PENGAKUAN KRISTUS Mat 10:32

PENGHAKIMAN Mat 8:29

PERINTAH KRISTUS Mat 7:24

Mat 9:13(TB): /Jadi pergilah dan pelajarilah arti firman ini: Yang Kukehendaki ialah belas kasihan dan bukan persembahan, karena Aku datang bukan untuk memanggil orang benar, melainkan orang berdosa. "*

(1428) Pergi Mat 21:28

(2688) Kristus Mat 9:14

(3117) Tidak Cukupnya untuk Menjamin Keselamatan Mat 12:7

KEMUNAFIKAN Mat 15:7

MISI YESUS Mat 10:34

PEMBENARAN DIRI Mat 16:6

PERTOBATAN Mrk 1:4

Mat 15:7(TB): /Hai orang-orang munafik! Benarlah nubuat Yesaya tentang kamu:*

(3004) Contoh-contohnya Mat 22:18

Isaiah Mrk 1:2

DOSA Mat 15:8

KEMUNAFIKAN Mat 15:8

Mat 15:8(TB): /Bangsa ini memuliakan Aku dengan bibirnya, padahal hatinya jauh dari pada-Ku .*

(1273) Referensi Umum Ef 2:12

(3001) Peringatan terhadap Mat 23:23

DOSA Mat 15:9

KEMUNAFIKAN Mat 15:9

Mat 15:9(TB): /Percuma mereka beribadah kepada-Ku, sedangkan ajaran yang mereka ajarkan ialah perintah manusia. "*

(1578) Ajaran sesat Kis 15:24

(2107) Guru-guru Palsu, peringatan terhadap 1Tim 1:7

(2851) Ajaran manusia Kol 2:22

DOKTRIN YANG SALAH Rm 16:17

DOSA Mat 15:10

FIRMAN Mat 22:29

KEMUNAFIKAN Mat 16:3

Mat 16:3(TB): /dan pada pagi hari, karena langit merah dan redup, kamu berkata: Hari buruk. Rupa langit kamu tahu membedakannya tetapi tanda-tanda zaman tidak.*

(2316) Ramalan Luk 12:54

KEBUTAAN ROHANI Mat 22:29

KEMUNAFIKAN Mat 21:28