BETA

Matius

Ayat Topik Terkait (TCR) Ayat Terkait  

3:1(TB): Pada waktu itu tampillah Yohanes Pembaptis di padang gurun Yudea dan memberitakan:

(1907) Referensi Umum Mat 3:4

(1908) Sifat-sifatnya Mat 3:4

(2093) Contoh-contohnya Mat 9:35

(3845) Padang gurun Mat 4:1

John Mat 3:4

Judea Mat 3:5

3:2(TB): "Bertobatlah , sebab Kerajaan Sorga sudah dekat!"

(2016) Sudah dekat Mat 4:17

(2715) Kewajiban Luk 13:2

KHOTBAH Mat 4:17

NAMA-NAMA GEREJA Mat 4:17

PERTOBATAN Mat 3:7

3:3(TB): Sesungguhnya dialah yang dimaksudkan nabi Yesaya ketika ia berkata: "Ada suara orang yang berseru-seru di padang gurun: Persiapkanlah jalan untuk Tuhan, luruskanlah jalan bagi-Nya. "

(1804) Yesaya atau Esayas Mat 4:14

Isaiah Mat 4:14

KEILAHIAN YESUS Mat 8:29

3:4(TB): Yohanes memakai jubah bulu unta dan ikat pinggang kulit, dan makanannya belalang dan madu hutan.

(81) Belalang Pindahan (b)

(1042) Referensi Umum Mrk 12:38

(1300) Daftar benda Mat 7:10

(1421) Sebuah benda di pakaian

(1676) Madu Luk 24:42

(1907) Referensi Umum Mat 3:7

(1908) Sifat-sifatnya Mat 3:7

(3218) Referensi Umum Mat 9:14

John Mat 3:13

3:5(TB): Maka datanglah kepadanya penduduk dari Yerusalem, dari seluruh Yudea dan dari seluruh daerah sekitar Yordan.

Jerusalem Mat 4:25

Jordan Mat 3:6

Judea Mat 4:25

3:6(TB): Lalu sambil mengaku dosanya mereka dibaptis oleh Yohanes di sungai Yordan.

(760) Dilakukan oleh Yohanes Pembaptis Mat 21:25

(1920) Sungai

Jordan Mat 3:13

BAPTISAN Mat 3:11

3:7(TB): Tetapi waktu ia melihat banyak orang Farisi dan orang Saduki datang untuk dibaptis, berkatalah ia kepada mereka: "Hai kamu keturunan ular beludak. Siapakah yang mengatakan kepada kamu, bahwa kamu dapat melarikan diri dari murka yang akan datang?

(1402) Angkatan, Jahat Mat 12:39

(1907) Referensi Umum Mat 3:13

(1908) Sifat-sifatnya Mat 3:13

(2680) Pengaduan Dosa Mat 23:33

(3180) Kaum Farisi Mat 15:1

(3181) Orang-orang Saduki, sebuah kelompok materialistik di antara orang Yahudi, yang tidak percaya kebangkitan dan adanya malaikat-malaikat dan roh-roh. Mereka juga menolak tradisi para tua-tua: Mat 16:6

(4095) Perkataan yang terus terang Mat 23:33

Pharisee Mat 5:20

Sadducee Mat 16:1

KEMUNAFIKAN Mat 6:1

PERTOBATAN Mat 3:8

3:8(TB): Jadi hasilkanlah buah yang sesuai dengan pertobatan .

(1337) Berbuah-buah secara rohani diperintahkan Yoh 15:16

(4105) Buah/Hasil Dituntut Mat 5:16

(4129) Ujian, Buah Mat 7:16

PERTOBATAN Mat 4:17

3:9(TB): Dan janganlah mengira, bahwa kamu dapat berkata dalam hatimu: Abraham adalah bapa kami! Karena aku berkata kepadamu: Allah dapat menjadikan anak-anak bagi Abraham dari batu-batu ini!

(4161) Khayalan/Angan-angan yang biasa/umum Mat 6:7

Abraham Mat 8:11

KEKUASAAN ALLAH Mat 6:13

KESELAMATAN Mat 11:28

ORANG KAFIR Mat 6:7

3:10(TB): Kapak sudah tersedia pada akar pohon dan setiap pohon yang tidak menghasilkan buah yang baik, pasti ditebang dan dibuang ke dalam api.

(321) Kapak

(1341) Tidak Berbuah Mat 13:22

(3105) Akar Kejahatan Yud 1:12

3:11(TB): Aku membaptis kamu dengan air sebagai tanda pertobatan, tetapi Ia yang datang kemudian dari padaku lebih berkuasa dari padaku dan aku tidak layak melepaskan kasut-Nya. Ia akan membaptiskan kamu dengan Roh Kudus dan dengan api.

(716) Tanda-tanda Khusus tentang Keilahian Yoh 3:31

(1604) Pencurahan Roh Kudus, Dijanjikan Luk 11:13

(4229) Perasaan Tidak Berlayak Mat 8:8

BAPTISAN Mat 3:13

BAPTISAN ROH KUDUS Mat 3:16

LAMBANG Mat 3:16

MISI YESUS Mat 3:12

PENGAKUAN KRISTUS Mat 7:21

ROH KUDUS Mat 3:16

TRINITAS/TRITUNGGAL Mat 12:28

3:12(TB): Alat penampi sudah ditangan-Nya. Ia akan membersihkan tempat pengirikan-Nya dan mengumpulkan gandum-Nya ke dalam lumbung, tetapi debu jerami itu akan dibakar-Nya dalam api yang tidak terpadamkan."

(73) Menampi

(1373) Kiasan yang lainnya Yoh 3:36

(1374) Kehidupan yang Kekal Mat 13:42

(3085) Disamakan dengan Sekam

(3837) Orang-orang benar disamakan dengan Mat 13:30

HUKUMAN Mat 5:22

HUKUMAN KEKAL Mat 10:28

KEMAHA-RAJAAN YESUS Mat 12:6

MISI YESUS Mat 4:23

PENGHAKIMAN Mat 7:22

3:13(TB): Maka datanglah Yesus dari Galilea ke Yordan kepada Yohanes untuk dibaptis olehnya.

(759) Sakramen Baptis Kristus Mrk 1:9

(1907) Referensi Umum Mat 3:15

(1908) Sifat-sifatnya Mat 3:15

Jesus Mat 3:15

John Mat 3:14

Galilee Mat 4:12

Jordan Mat 4:15

BAPTISAN Mat 3:14

3:14(TB): Tetapi Yohanes mencegah Dia, katanya: "Akulah yang perlu dibaptis oleh-Mu, dan Engkau yang datang kepadaku?"

(1717) Contoh-contoh umum Mat 8:8

(2081) Contoh Para Pemimpin yang Rendah hati

John Mat 4:12

BAPTISAN Mat 3:16

3:15(TB): Lalu Yesus menjawab, kata-Nya kepadanya: /"Biarlah hal itu terjadi, karena demikianlah sepatutnya kita menggenapkan seluruh kehendak Allah."* Dan Yohanespun menuruti-Nya.

(1907) Referensi Umum Mat 4:12

(1908) Sifat-sifatnya Mat 4:12

Jesus Mat 3:16

KETAATAN Mat 5:19

KETAATAN YESUS Mat 26:39

3:16(TB): Sesudah dibaptis, Yesus segera keluar dari air dan pada waktu itu juga langit terbuka dan Ia melihat Roh Allah seperti burung merpati turun ke atas-Nya ,

(456) Merpati, lambang kemurnian Mat 10:16

(1549) Surga Terbuka Kis 7:56

(1611) Kristus Dibaptis dengan Yoh 1:32

(2513) Roh Kudus dalam bentuk seekor merpati Yoh 1:32

(3658) Tanda, Ilahi

Jesus Mat 4:1

BAPTISAN Mat 21:25

BAPTISAN ROH KUDUS Mrk 1:8

LAMBANG Mat 10:20

ROH KUDUS Mat 4:1

3:17(TB): lalu terdengarlah suara dari sorga yang mengatakan: "Inilah Anak-Ku yang Kukasihi, kepada-Nyalah Aku berkenan. "

(703) Bapa Memberikan Kesaksian Mat 17:5

(707) Anak Allah Mat 8:29

(1254) Kepemilikan, ditandai dengan "Menyenangkan Allah" Yoh 8:29

ALLAH BAPA Mat 5:45