BETA

Mazmur

Ayat Topik Terkait (TCR) Ayat Terkait  

26:1(TB): Dari Daud. Berilah keadilan kepadaku, ya TUHAN, sebab aku telah hidup dalam ketulusan; kepada TUHAN aku percaya dengan tidak ragu-ragu.

David Mzm 27:1

INTEGRITAS Mzm 26:2

26:2(TB): Ujilah aku, ya TUHAN, dan cobalah aku; selidikilah batinku dan hatiku.

(2993) Tali kendali Mzm 73:21

HATI Mzm 27:3

INTEGRITAS Mzm 26:3

26:3(TB): Sebab mataku tertuju pada kasih setia-Mu, dan aku hidup dalam kebenaran-Mu.

(1689) Orang jahat mendapat malu, Referensi Umum Mzm 119:78

(2223) Kasih Setia Allah Mzm 63:3

(3779) Berjalan dalam Kebenaran Mzm 86:11

INTEGRITAS Mzm 69:3

KETAATAN Mzm 26:4

26:4(TB): Aku tidak duduk dengan penipu, dan dengan orang munafik aku tidak bergaul;

KETAATAN Mzm 26:5

26:5(TB): aku benci kepada perkumpulan orang yang berbuat jahat, dan dengan orang fasik aku tidak duduk.

KETAATAN Mzm 26:6

26:6(TB): Aku membasuh tanganku tanda tak bersalah, lalu berjalan mengelilingi mezbah-Mu, ya TUHAN,

(1495) Tangan Dibasuh Mzm 73:13

(1759) Tidak Bersalah, referensi umum Dan 6:22

IBADAH Mzm 26:7

KESAKSIAN Mzm 26:7

KETAATAN Mzm 76:10

26:7(TB): sambil memperdengarkan nyanyian syukur dengan nyaring, dan menceritakan segala perbuatan-Mu yang ajaib.

(3613) Referensi Umum Mzm 119:172

(3924) Referensi Umum Mzm 40:5

IBADAH Mzm 26:8

KESAKSIAN Mzm 26:12

26:8(TB): TUHAN, aku cinta pada rumah kediaman-Mu dan pada tempat kemuliaan-Mu bersemayam.

(3940) Cinta akan Mzm 27:4

IBADAH Mzm 27:4

KASIH SAYANG/PERHATIAN Mzm 27:4

26:9(TB): Janganlah mencabut nyawaku bersama-sama orang berdosa, atau hidupku bersama-sama orang penumpah darah,

26:10(TB): yang pada tangannya melekat perbuatan mesum, dan yang tangan kanannya menerima suapan.

(2557) Dikutuk Ams 17:23

26:11(TB): Tetapi aku ini hidup dalam ketulusan; bebaskanlah aku dan kasihanilah aku.

26:12(TB): Kakiku berdiri di tanah yang rata; aku mau memuji TUHAN dalam jemaah.

KESAKSIAN Mzm 27:1

PUJIAN Mzm 28:6