Bil 6:15(TB): juga sebakul roti yang tidak beragi, yakni roti bundar dari tepung yang terbaik, yang diolah dengan minyak, dan roti tipis yang tidak beragi diolesi dengan minyak, serta dengan korban sajian dan korban-korban curahannya.
|
(351) Bakul
Ul 26:2
(539) Tidak beragi
Bil 9:11
(3773) Roti tipis
|
|
Bil 9:11(TB): Pada bulan yang kedua, pada hari yang keempat belas, pada waktu senja, haruslah orang-orang itu merayakannya; beserta roti yang tidak beragi dan sayur pahit haruslah mereka memakannya.
|
(539) Tidak beragi
Bil 28:17
|
|
Bil 28:17(TB): Pada hari yang kelima belas bulan itu ada hari raya; tujuh hari lamanya harus dimakan roti yang tidak beragi.
|
(539) Tidak beragi
Ul 16:8
|
|