Im 25:14(TB): Apabila kamu menjual sesuatu kepada sesamamu atau membeli dari padanya, janganlah kamu merugikan satu sama lain.
|
|
ORANG YANG BERUTANG
Im 25:15
ORANG YANG MEMBERI PINJAMAN
Im 25:15
|
Im 25:15(TB): Apabila engkau membeli dari sesamamu haruslah menurut jumlah tahun sesudah tahun Yobel, dan apabila ia menjual kepadamu haruslah menurut jumlah tahun panen.
|
|
ORANG YANG BERUTANG
Im 25:16
ORANG YANG MEMBERI PINJAMAN
Im 25:16
|
Im 25:16(TB): Makin besar jumlah tahun itu, makin besarlah pembeliannya, dan makin kecil jumlah tahun itu, makin kecillah pembeliannya, karena jumlah panenlah yang dijualnya kepadamu.
|
|
ORANG YANG BERUTANG
Im 25:17
ORANG YANG MEMBERI PINJAMAN
Im 25:17
|
Im 25:17(TB): Janganlah kamu merugikan satu sama lain, tetapi engkau harus takut akan Allahmu, sebab Akulah TUHAN, Allahmu.
|
|
ORANG YANG BERUTANG
Im 25:25
ORANG YANG MEMBERI PINJAMAN
Im 25:35
|
Im 25:35(TB): "Apabila saudaramu jatuh miskin, sehingga tidak sanggup bertahan di antaramu, maka engkau harus menyokong dia sebagai orang asing dan pendatang, supaya ia dapat hidup di antaramu.
|
(2132) Memberi sedekah, nasihat umum terkait
Ul 15:7
(3405) Kewajiban kepada Orang Asing
Bil 35:15
|
MISKIN
Im 25:36
ORANG YANG BERUTANG
Im 25:36
ORANG YANG MEMBERI PINJAMAN
Im 25:36
|
Im 25:36(TB): Janganlah engkau mengambil bunga uang atau riba dari padanya, melainkan engkau harus takut akan Allahmu, supaya saudaramu dapat hidup di antaramu.
|
(588) Riba, dilarang
Neh 5:7
|
MISKIN
Im 25:37
ORANG YANG BERUTANG
Im 25:37
ORANG YANG MEMBERI PINJAMAN
Im 25:37
|
Im 25:37(TB): Janganlah engkau memberi uangmu kepadanya dengan meminta bunga, juga makananmu janganlah kauberikan dengan meminta riba.
|
|
MISKIN
Im 25:39
ORANG YANG BERUTANG
Im 25:38
ORANG YANG MEMBERI PINJAMAN
Ul 15:2
|