BETA
Ayat Topik Terkait (TCR) Ayat Terkait  

Im 25:14(TB): Apabila kamu menjual sesuatu kepada sesamamu atau membeli dari padanya, janganlah kamu merugikan satu sama lain.

ORANG YANG BERUTANG Im 25:15

ORANG YANG MEMBERI PINJAMAN Im 25:15

Im 25:15(TB): Apabila engkau membeli dari sesamamu haruslah menurut jumlah tahun sesudah tahun Yobel, dan apabila ia menjual kepadamu haruslah menurut jumlah tahun panen.

ORANG YANG BERUTANG Im 25:16

ORANG YANG MEMBERI PINJAMAN Im 25:16

Im 25:16(TB): Makin besar jumlah tahun itu, makin besarlah pembeliannya, dan makin kecil jumlah tahun itu, makin kecillah pembeliannya, karena jumlah panenlah yang dijualnya kepadamu.

ORANG YANG BERUTANG Im 25:17

ORANG YANG MEMBERI PINJAMAN Im 25:17

Im 25:17(TB): Janganlah kamu merugikan satu sama lain, tetapi engkau harus takut akan Allahmu, sebab Akulah TUHAN, Allahmu.

ORANG YANG BERUTANG Im 25:25

ORANG YANG MEMBERI PINJAMAN Im 25:35

Im 25:35(TB): "Apabila saudaramu jatuh miskin, sehingga tidak sanggup bertahan di antaramu, maka engkau harus menyokong dia sebagai orang asing dan pendatang, supaya ia dapat hidup di antaramu.

(2132) Memberi sedekah, nasihat umum terkait Ul 15:7

(3405) Kewajiban kepada Orang Asing Bil 35:15

MISKIN Im 25:36

ORANG YANG BERUTANG Im 25:36

ORANG YANG MEMBERI PINJAMAN Im 25:36

Im 25:36(TB): Janganlah engkau mengambil bunga uang atau riba dari padanya, melainkan engkau harus takut akan Allahmu, supaya saudaramu dapat hidup di antaramu.

(588) Riba, dilarang Neh 5:7

MISKIN Im 25:37

ORANG YANG BERUTANG Im 25:37

ORANG YANG MEMBERI PINJAMAN Im 25:37

Im 25:37(TB): Janganlah engkau memberi uangmu kepadanya dengan meminta bunga, juga makananmu janganlah kauberikan dengan meminta riba.

MISKIN Im 25:39

ORANG YANG BERUTANG Im 25:38

ORANG YANG MEMBERI PINJAMAN Ul 15:2