BETA
Ayat Topik Terkait (TCR) Ayat Terkait  

1Ptr 1:7(TB): Maksud semuanya itu ialah untuk membuktikan kemurnian imanmu --yang jauh lebih tinggi nilainya dari pada emas yang fana, yang diuji kemurniannya dengan api --sehingga kamu memperoleh puji-pujian dan kemuliaan dan kehormatan pada hari Yesus Kristus menyatakan diri-Nya.

(496) Pengaruh yang memurnikan dari penderitaan 1Ptr 4:12

(1285) Sebagai sebuah Pemurni

(3622) Iman Diuji, contoh-contohnya

Jesus 1Ptr 1:13

Christ 1Ptr 1:11

KEDATANGAN YANG KEDUA KALI 1Ptr 1:13

KEGIGIHAN/KETAHANAN 1Ptr 5:8

PENCOBAAN 1Ptr 4:7

1Ptr 1:13(TB): Sebab itu siapkanlah akal budimu, waspadalah dan letakkanlah pengharapanmu seluruhnya atas kasih karunia yang dianugerahkan kepadamu pada waktu penyataan Yesus Kristus.

(3401) Kewaspadaan 1Ptr 4:7

(3450) Dalam Bertekun Sampai Akhir Why 3:11

Jesus 1Ptr 2:5

Christ 1Ptr 1:19

HARAPAN 1Ptr 1:21

KEDATANGAN YANG KEDUA KALI 1Ptr 4:13

WASPADA 1Ptr 1:17

1Ptr 4:13(TB): Sebaliknya, bersukacitalah, sesuai dengan bagian yang kamu dapat dalam penderitaan Kristus, supaya kamu juga boleh bergembira dan bersukacita pada waktu Ia menyatakan kemuliaan-Nya.

(1939) Di Tengah Kesengsaraan, contoh-contohnya

(2693) Orang yang mendapat bagian 1Ptr 5:1

(2888) Janji-janji kepada orang-orang yang menderita Why 7:13

Christ 1Ptr 4:14

KEDATANGAN YANG KEDUA KALI 1Ptr 5:4

PENDERITAAN 1Ptr 4:14

PENGHIBUR 1Ptr 5:7

PERHENTIAN 1Ptr 4:19

SUKACITA 1Yoh 1:4

1Ptr 5:4(TB): Maka kamu, apabila Gembala Agung datang, kamu akan menerima mahkota kemuliaan yang tidak dapat layu.

(1350) Pemberian Upah, Dikaruniakan kepada Orang-orang Percaya 1Yoh 3:2

(1368) Mahkota Rohani Why 2:10

(3273) Referensi Umum Why 7:17

(3646) Kristus 1Yoh 2:1

KEDATANGAN YANG KEDUA KALI 2Ptr 1:16

NAMA YESUS 1Ptr 5:10

NAMA-NAMA YESUS 1Ptr 5:10

PENATUA/ANGGOTA PENGURUS GEREJA 1Ptr 5:5