Ayat | Topik Terkait (TCR) Ayat Terkait   | |
Tit 1:5(TB): Aku telah meninggalkan engkau di Kreta dengan maksud ini, supaya engkau mengatur apa yang masih perlu diatur dan supaya engkau menetapkan penatua-penatua di setiap kota, seperti yang telah kupesankan kepadamu , |
||
Tit 1:6(TB): yakni orang-orang yang tak bercacat, yang mempunyai hanya satu isteri , yang anak-anaknya hidup beriman dan tidak dapat dituduh karena hidup tidak senonoh atau hidup tidak tertib. |
||
Tit 1:7(TB): Sebab sebagai pengatur rumah Allah seorang penilik jemaat harus tidak bercacat , tidak angkuh, bukan pemberang, bukan peminum, bukan pemarah, tidak serakah, |
(755) Uskup atau Penilik Jemaat (2091) Sifat-sifat dari Pelayan Sejati Tit 2:7 |
PENATUA/ANGGOTA PENGURUS GEREJA Tit 1:8 |
Tit 1:8(TB): melainkan suka memberi tumpangan, suka akan yang baik, bijaksana, adil, saleh, dapat menguasai diri |
||
Tit 1:9(TB): dan berpegang kepada perkataan yang benar , yang sesuai dengan ajaran yang sehat, supaya ia sanggup menasihati orang berdasarkan ajaran itu dan sanggup meyakinkan penentang-penentangnya. |
PENATUA/ANGGOTA PENGURUS GEREJA Yak 5:14 PERINTAH YESUS YANG DITULIS OLEH SAHABAT-SAHABATNYA Tit 1:10 |