BETA
Ayat Topik Terkait (TCR) Ayat Terkait  

1Kor 5:9(TB): Dalam suratku telah kutuliskan kepadamu, supaya kamu jangan bergaul dengan orang-orang cabul.

(276) Peringatan terkait 1Kor 5:11

DISIPLIN GEREJA 1Kor 5:10

KERUSAKAN/KEBEJATAN MORAL 2Kor 3:4

1Kor 5:10(TB): Yang aku maksudkan bukanlah dengan semua orang cabul pada umumnya dari dunia ini atau dengan semua orang kikir dan penipu atau dengan semua penyembah berhala, karena jika demikian kamu harus meninggalkan dunia ini.

(578) Pemerasan/Perampasan

DISIPLIN GEREJA 1Kor 5:11

1Kor 5:11(TB): Tetapi yang kutuliskan kepada kamu ialah, supaya kamu jangan bergaul dengan orang, yang sekalipun menyebut dirinya saudara, adalah orang cabul, kikir, penyembah berhala, pemfitnah, pemabuk atau penipu; dengan orang yang demikian janganlah kamu sekali-kali makan bersama-sama.

(276) Peringatan terkait 2Kor 6:14

(278) Referensi Umum tentang Teman yang Baik Ef 5:7

(292) Pemisahan Orang-orang Kudus dari Pengajar-pengajar palsu, di Gereja 2Tes 3:6

DISIPLIN GEREJA 1Kor 5:12

KEMABUKAN 1Kor 6:9

PERZINAHAN 1Kor 6:9

SIFAT IRI HATI 1Kor 6:10

1Kor 5:12(TB): Sebab dengan wewenang apakah aku menghakimi mereka, yang berada di luar jemaat? Bukankah kamu hanya menghakimi mereka yang berada di dalam jemaat ?

DISIPLIN GEREJA 1Kor 5:13

1Kor 5:13(TB): Mereka yang berada di luar jemaat akan dihakimi Allah. Usirlah orang yang melakukan kejahatan dari tengah-tengah kamu.

(1164) Kejahatan Dihapuskan

DISIPLIN GEREJA 2Kor 2:5