BETA
Ayat Topik Terkait (TCR) Ayat Terkait  

Kis 14:23(TB): Di tiap-tiap jemaat rasul-rasul itu menetapkan penatua-penatua bagi jemaat itu dan setelah berdoa dan berpuasa, mereka menyerahkan penatua-penatua itu kepada Tuhan, yang adalah sumber kepercayaan mereka.

(2388) Keberhasilan, Referensi umum Kis 14:24

(2391) Perjalanan Misi Paulus Kis 14:24

(3223) Contoh-contohnya Kis 27:33

PENATUA/ANGGOTA PENGURUS GEREJA Kis 15:2

PUASA 2Kor 6:5

Kis 15:2(TB): Tetapi Paulus dan Barnabas dengan keras melawan dan membantah pendapat mereka itu. Akhirnya ditetapkan, supaya Paulus dan Barnabas serta beberapa orang lain dari jemaat itu pergi kepada rasul-rasul dan penatua-penatua di Yerusalem untuk membicarakan soal itu.

(754) Penatua 1Tim 5:17

Barnabas Kis 15:12

Paul Kis 15:12

Jerusalem Kis 15:4

PENATUA/ANGGOTA PENGURUS GEREJA Kis 15:22

Kis 15:22(TB): Maka rasul-rasul dan penatua-penatua beserta seluruh jemaat itu mengambil keputusan untuk memilih dari antara mereka beberapa orang yang akan diutus ke Antiokhia bersama-sama dengan Paulus dan Barnabas, yaitu Yudas yang disebut Barsabas dan Silas. Keduanya adalah orang terpandang di antara saudara-saudara itu.

(197) Sebuah kota di Siria Kis 15:30

(1968) Seorang murid

(1969) Barsabas

(3297) Silas, atau Silwanus Kis 15:40

Barnabas Kis 15:25

Judas Kis 15:27

Barsabbas (KJV= Barsabas)

Paul Kis 15:25

Silas Kis 15:27

Antioch Kis 15:23

ORANG KAFIR Kis 15:23

PENATUA/ANGGOTA PENGURUS GEREJA Kis 15:23

Kis 15:23(TB): Kepada mereka diserahkan surat yang bunyinya: "Salam dari rasul-rasul dan penatua-penatua, dari saudara-saudaramu kepada saudara-saudara di Antiokhia, Siria dan Kilikia yang berasal dari bangsa-bangsa lain.

(763) Kilikia Kis 21:39

Gentiles Kis 18:6

Antioch Kis 15:30

Cilicia Kis 15:41

Syria Kis 15:41

ORANG KAFIR Kis 15:24

PENATUA/ANGGOTA PENGURUS GEREJA Kis 16:4

Kis 16:4(TB): Dalam perjalanan keliling dari kota ke kota Paulus dan Silas menyampaikan keputusan-keputusan yang diambil para rasul dan para penatua di Yerusalem dengan pesan, supaya jemaat-jemaat menurutinya.

(749) Otoritasnya Ibr 13:17

(2388) Keberhasilan, Referensi umum Kis 16:5

(2391) Perjalanan Misi Paulus Kis 16:5

Jerusalem Kis 19:21

PENATUA/ANGGOTA PENGURUS GEREJA Kis 20:17

Kis 20:17(TB): Karena itu ia menyuruh seorang dari Miletus ke Efesus dengan pesan supaya para penatua jemaat datang ke Miletus.

(2089) Diurapi secara Ilahi Kis 20:18

(2391) Perjalanan Misi Paulus Kis 20:18

Ephesus 1Kor 15:32

Miletus 2Tim 4:20

PENATUA/ANGGOTA PENGURUS GEREJA 1Tim 4:14