Ayat | Topik Terkait (TCR) Ayat Terkait   | |
Luk 1:13(TB): Tetapi malaikat itu berkata kepadanya: "Jangan takut, hai Zakharia, sebab doamu telah dikabulkan dan Elisabet, isterimu, akan melahirkan seorang anak laki-laki bagimu dan haruslah engkau menamai dia Yohanes. |
(1907) Referensi Umum Luk 1:57 (1908) Sifat-sifatnya Luk 1:57 |
Elizabeth (KJV= Elisabeth) Luk 1:24 |
Luk 1:57(TB): Kemudian genaplah bulannya bagi Elisabet untuk bersalin dan iapun melahirkan seorang anak laki-laki. |
||
Luk 1:60(TB): tetapi ibunya berkata: "Jangan, ia harus dinamai Yohanes. " |
(1654) Pemberian Nama Luk 2:21 |
|
Luk 1:76(TB): Dan engkau, hai anakku, akan disebut nabi Allah Yang Mahatinggi; karena engkau akan berjalan mendahului Tuhan untuk mempersiapkan jalan bagi-Nya, |
(1907) Referensi Umum Luk 1:80 |
|
Luk 1:80(TB): Adapun anak itu bertambah besar dan makin kuat rohnya. Dan ia tinggal di padang gurun sampai kepada hari ia harus menampakkan diri kepada Israel. |
(996) Contoh-contoh Pertumbuhan Luk 2:40 (1652) Contoh tentang Anak-anak Baik dari Asal-usul yang Baik Luk 2:49 |
|
Luk 3:2(TB): pada waktu Hanas dan Kayafas menjadi Imam Besar, datanglah firman Allah kepada Yohanes, anak Zakharia, di padang gurun. |
(311) Contoh-contoh Kebangunan religius Khusus terjadi di bawah Luk 3:3 (1907) Referensi Umum Luk 7:24 |