Ayat | Topik Terkait (TCR) Ayat Terkait   | |
Mrk 9:17(TB): Kata seorang dari orang banyak itu: "Guru, anakku ini kubawa kepada-Mu, karena ia kerasukan roh yang membisukan dia. |
(3814) Batas akhir manusia, dari kelemahan, menjadi kesempatan Allah untuk menolong, contoh-contohnya Mrk 9:18 |
MUJIZAT-MUJIZAT YESUS Mrk 9:18 |
Mrk 9:18(TB): Dan setiap kali roh itu menyerang dia, roh itu membantingkannya ke tanah; lalu mulutnya berbusa, giginya bekertakan dan tubuhnya menjadi kejang. Aku sudah meminta kepada murid-murid-Mu, supaya mereka mengusir roh itu, tetapi mereka tidak dapat." |
(3814) Batas akhir manusia, dari kelemahan, menjadi kesempatan Allah untuk menolong, contoh-contohnya Yoh 5:7 (3815) Manusia tidak memiliki kekuatan, seringkali karena dosa dan tidak percaya Yoh 15:5 |
MUJIZAT-MUJIZAT YESUS Mrk 9:19 |
Mrk 9:19(TB): Maka kata Yesus kepada mereka: /"Hai kamu angkatan yang tidak percaya , berapa lama lagi Aku harus tinggal di antara kamu? Berapa lama lagi Aku harus sabar terhadap kamu? Bawalah anak itu ke mari!"* |
MUJIZAT-MUJIZAT YESUS Mrk 9:20 |
|
Mrk 9:20(TB): Lalu mereka membawanya kepada-Nya. Waktu roh itu melihat Yesus, anak itu segera digoncang-goncangnya, dan anak itu terpelanting ke tanah dan terguling-guling, sedang mulutnya berbusa. |
MUJIZAT-MUJIZAT YESUS Mrk 9:21 |