BETA
Ayat Topik Terkait (TCR) Ayat Terkait  

Mat 5:22(TB): /Tetapi Aku berkata kepadamu: Setiap orang yang marah terhadap saudaranya harus dihukum; siapa yang berkata kepada saudaranya: Kafir! harus dihadapkan ke Mahkamah Agama dan siapa yang berkata: Jahil ! harus diserahkan ke dalam neraka yang menyala-nyala.*

(862) Sanhedrin (dewan), dewan tertinggi, atau pengadilan, dari bangsa Yahudi Mat 26:59

(1370) Penderitaannya Disamakan dengan, dalam api Mat 13:41

(1375) Gehenna (Yunani), Tempat Penghukuman Mat 5:29

(3841) Penghukuman Yoh 8:34

(3970) Manusia, dilarang Kol 3:8

hell Mat 5:29

fool (KJV, NIV= Raca)

HUKUMAN Mat 10:28

NERAKA Mat 5:29

PERINTAH KRISTUS Mat 5:23

PIDATO Mat 5:37

Mat 5:29(TB): /Maka jika matamu yang kanan menyesatkan engkau, cungkillah dan buanglah itu, karena lebih baik bagimu jika satu dari anggota tubuhmu binasa, dari pada tubuhmu dengan utuh dicampakkan ke dalam neraka .*

(504) Bahaya dari Salah Menggunakannya

(1196) Mata

(1375) Gehenna (Yunani), Tempat Penghukuman Mat 10:28

(2886) Berguna 1Tim 4:8

(3217) Dengan Menundukkan/Mengalahkan Nafsu Kedagingan Mat 18:8

hell Mat 5:30

NERAKA Mat 5:30

PENYANGKALAN DIRI Mat 5:30

PERINTAH KRISTUS Mat 5:30

Mat 10:28(TB): /Dan janganlah kamu takut kepada mereka yang dapat membunuh tubuh, tetapi yang tidak berkuasa membunuh jiwa; takutlah terutama kepada Dia yang berkuasa membinasakan baik jiwa maupun tubuh di dalam neraka .*

(1371) Referensi yang lain tentang Kristus Mat 23:33

(1375) Gehenna (Yunani), Tempat Penghukuman Mat 18:9

(2415) Jiwa Luk 12:20

(3043) Diperintahkan Luk 23:40

hell Mat 18:9

HUKUMAN Mat 16:27

HUKUMAN KEKAL Mat 18:8

KEKEKALAN Mat 16:26

KEKUASAAN ALLAH Mat 19:26

KEMATIAN Luk 2:29

KEMATIAN ROHANI Mat 25:30

KETAKUTAN Luk 1:50

KUASA Mat 12:28

NERAKA Mat 13:38

ROH MANUSIA Mat 26:41

Mat 18:9(TB): /Dan jika matamu menyesatkan engkau, cungkillah dan buanglah itu, karena lebih baik bagimu masuk ke dalam hidup dengan bermata satu dari pada dicampakkan ke dalam api neraka dengan bermata dua.*

(1375) Gehenna (Yunani), Tempat Penghukuman Mat 23:15

(2688) Kristus Mat 18:10

(3057) Di Masa yang akan datang Mat 25:46

hell Mat 23:25

PENCOBAAN Mat 24:42

PENYANGKALAN DIRI Mat 19:12

PERINTAH KRISTUS Mat 18:10

Mat 23:15(TB): /Celakalah kamu, hai ahli-ahli Taurat dan orang-orang Farisi, hai kamu orang-orang munafik, sebab kamu mengarungi lautan dan menjelajah daratan, untuk mentobatkan satu orang saja menjadi penganut agamamu dan sesudah ia bertobat, kamu menjadikan dia orang neraka, yang dua kali lebih jahat dari pada kamu sendiri.*

(32) Ditunjukkan melalui/oleh Orang-orang Jahat Kis 26:11

(1375) Gehenna (Yunani), Tempat Penghukuman Mat 23:33

(3174) Ahli Taurat, penulis atau sekretaris Mat 27:41

(3653) Orang-orang Jahat Mat 23:27

Pharisee Mat 23:23

KEMUNAFIKAN Mat 23:16

NERAKA Mat 23:33

Mat 23:33(TB): /Hai kamu ular-ular, hai kamu keturunan ular beludak! Bagaimanakah mungkin kamu dapat meluputkan diri dari hukuman neraka? *

(1371) Referensi yang lain tentang Kristus Mat 24:51

(1375) Gehenna (Yunani), Tempat Penghukuman Mrk 9:43

(2680) Pengaduan Dosa Luk 10:13

(3248) Manusia Jahat Disamakan dengan Luk 3:7

(3365) Tak Terhindarkan, Tidak ada yang luput dari Rm 2:3

(4095) Perkataan yang terus terang Kis 7:52

hell Mrk 9:43

HUKUMAN Mat 25:41

KEMUNAFIKAN Mat 24:50

NERAKA Mat 25:28

TANGGUNG-JAWAB Mat 23:34