BETA
Ayat Topik Terkait (TCR) Ayat Terkait  

Yer 11:11(TB): Sebab itu beginilah firman TUHAN: Sesungguhnya, Aku mendatangkan ke atas mereka malapetaka yang tidak dapat mereka hindari, dan apabila mereka berseru-seru kepada-Ku, maka Aku tidak akan mendengarkan mereka.

(3365) Tak Terhindarkan, Tidak ada yang luput dari Am 5:18

Yer 15:1(TB): TUHAN berfirman kepadaku : "Sekalipun Musa dan Samuel berdiri di hadapan-Ku, hati-Ku tidak akan berbalik kepada bangsa ini. Usirlah mereka dari hadapan-Ku, biarlah mereka pergi!

(1817) Diancam ditolak oleh Allah Hos 9:17

(3147) Samuel Ibr 11:32

Yer 17:10(TB): Aku, TUHAN, yang menyelidiki hati, yang menguji batin, untuk memberi balasan kepada setiap orang setimpal dengan tingkah langkahnya, setimpal dengan hasil perbuatannya. "

(1354) Penghakiman Menurut Perbuatan Yer 32:19

(2038) Hati Manusia Dicari/Diselidiki oleh Yehova Yer 23:24

Yer 25:28(TB): Tetapi apabila mereka enggan menerima piala itu dari tanganmu untuk meminum isinya, maka haruslah kaukatakan kepada mereka: Beginilah firman TUHAN semesta alam: Kamu wajib meminumnya!

(2583) Nubuat-nubuat mengenai Yer 25:29

Yer 25:29(TB): Sebab sesungguhnya di kota yang nama-Ku telah diserukan di atasnya Aku akan mulai mendatangkan malapetaka; masakan kamu ini akan bebas dari hukuman? kamu tidak akan bebas dari hukuman, sebab Aku ini mengerahkan pedang ke atas segenap penduduk bumi, demikianlah firman TUHAN semesta alam.

(2583) Nubuat-nubuat mengenai Yer 25:30