BETA
Ayat Topik Terkait (TCR) Ayat Terkait  

Ayb 9:4(TB): Allah itu bijak dan kuat, siapakah dapat berkeras melawan Dia, dan tetap selamat?

HATI Ayb 11:11

KEDURHAKAAN Ayb 24:13

KEKUASAAN ALLAH Ayb 9:5

KUASA Ayb 9:10

Ayb 9:5(TB): Dialah yang memindahkan gunung-gunung dengan tidak diketahui orang, yang membongkar-bangkirkannya dalam murka-Nya;

KEKUASAAN ALLAH Ayb 9:6

Ayb 9:6(TB): yang menggeserkan bumi dari tempatnya, sehingga tiangnya bergoyang-goyang;

ILMU FALAK Ayb 9:7

KEKUASAAN ALLAH Ayb 9:7

Ayb 9:7(TB): yang memberi perintah kepada matahari, sehingga tidak terbit, dan mengurung bintang-bintang dengan meterai;

ILMU FALAK Ayb 9:8

KEKUASAAN ALLAH Ayb 9:10

Ayb 9:10(TB): yang melakukan perbuatan-perbuatan besar yang tidak terduga, dan keajaiban-keajaiban yang tidak terbilang banyaknya.

KEKUASAAN ALLAH Ayb 9:12

KUASA Ayb 26:13

Ayb 9:12(TB): Apabila Ia merampas, siapa akan menghalangi-Nya? Siapa akan menegur-Nya: Apa yang Kaulakukan?

(3424) Referensi Umum Mzm 29:10

KEKUASAAN ALLAH Ayb 9:13

Ayb 9:13(TB): Allah tidak menahani murka-Nya, di bawah kuasa-Nya para pembantu Rahab membungkuk;

(1173) Referensi Umum tentang Merendahkan Orang yang Congkak Ayb 24:24

Rahab Ayb 26:12

KEKUASAAN ALLAH Ayb 9:19

Ayb 9:19(TB): Jika mengenai kekuatan tenaga, Dialah yang mempunyai! Jika mengenai keadilan, siapa dapat menggugat Dia?

KEKUASAAN ALLAH Ayb 11:10

TEKANAN/DEPRESI Ayb 9:20

Ayb 11:10(TB): Apabila Ia lewat, melakukan penangkapan, dan mengadakan pengadilan, siapa dapat menghalangi-Nya?

KEKUASAAN ALLAH Ayb 12:14

Ayb 12:14(TB): Bila Ia membongkar, tidak ada yang dapat membangun kembali; bila Ia menangkap seseorang, tidak ada yang dapat melepaskannya.

AGAMA/KEPERCAYAAN Ayb 12:15

KEKUASAAN ALLAH Ayb 12:16

Ayb 12:16(TB): Pada Dialah kuasa dan kemenangan, Dialah yang menguasai baik orang yang tersesat maupun orang yang menyesatkan.

AGAMA/KEPERCAYAAN Ayb 35:10

KEBIJAKSANAAN Ayb 12:17

KEKUASAAN ALLAH Ayb 14:20

Ayb 14:20(TB): Engkau menggagahi dia untuk selama-lamanya, maka pergilah ia, Engkau mengubah wajahnya dan menyuruh dia pergi.

KEKUASAAN ALLAH Ayb 23:13

KEMATIAN Ayb 14:21

Ayb 23:13(TB): Tetapi Ia tidak pernah berubah--siapa dapat menghalangi Dia? Apa yang dikehendaki-Nya, dilaksanakan-Nya juga.

KEKUASAAN ALLAH Ayb 26:11

PREDISTINASI Ayb 23:14

Ayb 26:11(TB): tiang-tiang langit bergoyang-goyang, tercengang-cengang oleh hardik-Nya.

KEKUASAAN ALLAH Ayb 34:14

Ayb 34:14(TB): Jikalau Ia menarik kembali Roh-Nya, dan mengembalikan nafas-Nya pada-Nya,

KEKUASAAN ALLAH Ayb 34:15

KEMATIAN Ayb 34:15

Ayb 34:15(TB): maka binasalah bersama-sama segala yang hidup, dan kembalilah manusia kepada debu.

(1056) Manusia terbuat dari Mzm 103:14

KEKUASAAN ALLAH Ayb 36:5

KEMATIAN Ayb 34:20

Ayb 36:5(TB): Ketahuilah, Allah itu perkasa, namun tidak memandang hina apapun, Ia perkasa dalam kekuatan akal budi.

KEKUASAAN ALLAH Ayb 37:23

Ayb 37:23(TB): Yang Mahakuasa, yang tidak dapat kita pahami, besar kekuasaan dan keadilan-Nya; walaupun kaya akan kebenaran Ia tidak menindasnya.

(1180) Yang Mulia, Ilahi Mzm 8:1

(2497) Allah tidak terpahami, pikiran dan perbuatan-Nya Pkh 3:11

Almighty Ayb 40:2

AGAMA/KEPERCAYAAN Ayb 37:24

KEKUASAAN ALLAH Ayb 38:1

KETIDAKTAHUAN Mzm 139:6

PEMELIHARAAN ALLAH Ayb 37:24

PENYATAAN ALLAH MELALUI ALAM Ayb 37:24

Ayb 38:1(TB): Maka dari dalam badai TUHAN menjawab Ayub :

(2339) Referensi Umum Mzm 58:9

Job Ayb 40:1

KEKUASAAN ALLAH Ayb 38:8

Ayb 38:8(TB): Siapa telah membendung laut dengan pintu, ketika membual ke luar dari dalam rahim? --

(3827) Laut dikendalikan Ayb 38:11

ALLAH PENCIPTA Ayb 38:9

KEKUASAAN ALLAH Ayb 40:14

Ayb 40:14(TB): (40-9) Maka Akupun akan memuji engkau, karena tangan kananmu memberi engkau kemenangan. "

KEKUASAAN ALLAH Ayb 41:19

KUASA Mzm 2:9

Ayb 41:19(TB): (41-10) Dari dalam mulutnya keluar suluh, dan berpancaran bunga api.

KEKUASAAN ALLAH Ayb 41:20

Ayb 41:20(TB): (41-11) Dari dalam lubang hidungnya mengepul uap bagaikan dari dalam belanga yang mendidih dan menggelegak isinya.

(2614) Lubang hidung Yes 2:22

KEKUASAAN ALLAH Ayb 42:2

Ayb 42:2(TB): "Aku tahu, bahwa Engkau sanggup melakukan segala sesuatu, dan tidak ada rencana-Mu yang gagal.

(3823) Tidak Terbatas Mzm 115:3

KEKUASAAN ALLAH Mzm 21:12

PENGETAHUAN ALLAH Mzm 1:6