BETA
Ayat Topik Terkait (TCR) Ayat Terkait  

2Taw 29:21(TB): Mereka membawa tujuh ekor lembu jantan, tujuh ekor domba jantan, tujuh ekor domba muda dan tujuh ekor kambing jantan sebagai korban penghapus dosa untuk keluarga raja, untuk tempat kudus dan untuk Yehuda. Ia memerintahkan anak-anak Harun, yakni para imam, untuk mempersembahkannya di atas mezbah TUHAN.

Aaron 2Taw 31:19

Judah 2Taw 30:1